DAILY ACTIVITY ( INDONESIAN VERSION ) #10


Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatu.

Hello guys welcome back to my blog, seperti biasanya saya akan menceritakan kegiatan saya selama di kitchen.

Hari ini kami masih di sibukkan dengan  croissant dan sour dough, pagi ini kami langsung membuat croissant karena kemarin kami sudah membuat adonannya jadi hari ini tinggal  pembentukan.

Pertama kami mengeluarkan terlebi dahulu adonan kami dari chiller karena adonannya agak sedikit keras biar adonannya sedikit lembek dulu sebelum kita rolling, sambil menunggu adonan lembek kami membentuk croissant fat dulu. Adonan mulai sedikit lembek langsung kami mulai merolling adonan dan pas pukul 07.35 a.m kami sudah memasuki folding pertama hingga pukul 09.05 kami sudah memasuki proses pembentukan dan proofing selama dua jam.

Owh iya…, sambil proses pembuatan  croissant kami juga membuat sour doug bread tapi hanya sampe proses pencampuran bahan dan kami simpan adonannya ke chiller.

Dan hasil croissant kami hari ini masih belum juga perfec, fat dari croissant kami pecah dan sour dough kami hari ini juga belum bagus.

Itu saja yang bisa saya ceritakan hari ini semoga apa yang saya ceritakan bermanfaat.
Wassalamualaikum warahmatullahi wabarakatu.

Komentar

Postingan Populer